Denah rumah minimalis 2 lantai sering kali dijadikan sebagai patokan dan ukuran dalam melihat dan mendesain rumah minimalis. Dalam membangun rumah 2 lantai anda harus benar-benar membuat perencanaan yang bagus dna mantap, beda dengan rumah 1 lantai, tanpa denahpun mungkin anda bisa membangunnya. Namun untuk rumah 2 lantai butuh denah dan gambar terlebih dahulu agar proses pembangunan rumah bisa berlangsung dengan lancar.
Berikut kami hadirkan beberapa contoh desain denah rumah 2 lantai.
Rumah minimalis dengan denah 2 lantai terdiri dari:
Lantai satu:
- 2 kamar tidur, kamar tidur tamu dan pembantu
- 1 ruang tamu
- 1 ruang santai, ruang keluarga, ada meja makan disampingnya
- 1 dapur
- 1 kamar mandi dan ruang cuci
- Carport, garasi mobil, dan
- Teras rumah
- 2 kamar, kamar anak dan kamar utama (ibu bapak)
- Ruang santai satu buah
- 1 kamar mandi
0 comments:
Post a Comment